Kurikulum Madrasah Diniyah Tahun 2019

Kurikulum Madrasah Diniyah Tahun 2019

sumber gambar: suaranusantara.com

Perubahan paradigma penyelenggaraan pendidikan dari sentralisasi ke desentralisasi memotivasi terjadinya perubahan dan pembaharuan pada beberapa aspek pendidikan, termasuk kurikulum. Dalam kaitan ini kurikulum pendidikan dasar madrasah diniyah takmiliyah pun menjadi perhatian dan pemikiran – pemikiran baru, sehingga mengalami perubahan – perubahan kebijakan.

Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi, dan bahan pelajaran serta carayang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Berdasarkan Undang – Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional Pasal 35 ayat (2) di tegaskan bahwa kurikulum pada semua jenjang dan jenis pendidikan dikembangkan dengan prinsip diserfikasi sesuai dengan satuan pendidikan, potensi daerah, dan peserta didik. Atas dasar pemikiran itu maka dikembangkan apa yang dinamakan Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan.

Kurikulum Madrasah Diniyah Tahun 2019

Dalam Struktur Kurikulum terdapat bagian bagian penting untuk mempokuskan tujuan pendidikan madrasah diniyah diantaranya:
- Mata Pelajaran
- Kemampuan Dasar
- dan Rambu rambu

Untuk selengkapnya, langsung saja download Kurikulum Madrasah Diniyah Tahun 2019 dengan klik Link di bawah ini.


SEmoga file Kurikulum Madrasah Diniyah Tahun 2019 ini membantu melancarkan proses belajar mengajar di dalam pendidikan Madrasah Diniyah Takmiliyah.
Related Posts